Babinsa Desa Ngemplak Laksanakan Komsos Dengan Pemuda Di Wilayah Binaan

    Babinsa Desa Ngemplak Laksanakan Komsos Dengan Pemuda Di Wilayah Binaan
    Menjalin keakraban Bersama warga binaan merupakan tugas pokok seorang babinsa, salah satunya yaitu dengan melakukan komunikasi sosial dalam menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaan khususnya anak remaja

    DEMAK - Menjalin keakraban Bersama warga binaan merupakan tugas pokok seorang babinsa, salah satunya yaitu dengan melakukan komunikasi sosial dalam menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaan khususnya anak remaja.

    Hal tersebut dilakukan oleh Babinsa Desa Ngemplak Koramil 12/Mranggen Kodim 0716/Demak Serda Rosulun M.A dalam menjalin rasa keakraban serta kebersamaan yang baik dengan warganya diwilayah binaan di Desa Ngemplak Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak, Selasa (26/12/23)

    Dalam kegiatan Komsosnya Serda Rosulun M.A juga menyampaikan himbauan dan pesan Kamtibmas tentang pentingnya memberikan arahan dan bimbingan kepada pemuda agar terhindar dari pengaruh negative serta kenakalan remaja.

    Babinsa Serda Rosulun M.A menghimbau kepada kaum remaja terutama dalam pergaulannya agar tidak terjerumus kedalam pergaulan bebas dan kenakalan remaja.

    “Kepada orang tua diharapkan untuk lebih meninkatkan kepedulian dan kepekaan terhadap perkembangan dan prilaku anak serta lingkungan.”pungkasnya (Pendim0716).

    demak
    Muhammad Makruf

    Muhammad Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Forkopimcam Mranggen Bersinergitas Ciptakan...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Koramil 12/Mranggen Melaksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Hindari Terlalu Banyak Intervensi terhadap Kewenangan, Polri di Bawah Presiden Adalah Langkah Tepat
    Hendri Kampai: Utopia Indonesia, Irigasi Bagus dan Petani Bisa Panen Tiga Kali Dalam Setahun
    Hendri Kampai: Utopia Indonesia, Visi Indonesia Emas Namun Uang Kuliah Semakin Tak Terjangkau

    Ikuti Kami